Pages

Membuat Widget SMS Online di blogspot


Untuk menarik kunjungan para pembca anda dapat membuat sebuah gadged di blog anda, dimana dengan gadged ini pengunjung dapat mengirim SMS ke hp orang lain secara gratis, melalui selular CDMA maupun GSM seperti yang ada di blog saya.

Untuk membuatnya cukup mudah, caranya :




Login ke blog anda
Klik menu Rancangan
Kemudian dari menu Eleman Laman, anda klik Tambah Gadged
Klik gadged HTML/Java